
- Sinergitas Dinas KUKMP Kab. Purworejo Melalui UPT PLUT KUMKM Dengan Pemerintah Desa dan Kelurahan
- Bupati, Wakil Bupati Bersama Forkompimda dan Pimpinan OPD Adakan Monev MBG
- Pembinaan Pelaku Usaha Pupuk dan Pestisida Bersubsidi : Perkuat Kepatuhan Hukum dan SDM di Purworejo
- Penutupan Pelatihan Pengembangan SDM UMKM Sektor Prioritas
- Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan Purworejo Gelar Pelatihan Kewirausahaan di Desa Semawung Kecamatan Purworejo
- Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan Purworejo Gelar Pelatihan Kewirausahaan di Lugosobo
- Pembinaan Agen dan Pangkalan Penyalur Gas LPG 3 Kg
- Pembekalan dan Pembinaan Pendamping Business Assistant Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Kabupaten Purworejo
- Pelatihan Pengembangan SDM UMKM Sektor Prioritas di Purworejo
- Kunjungan dan Pembinaan UMKM oleh Kementerian Koperasi dan UKM RI di Kabupaten Purworejo
Bupati, Wakil Bupati Bersama Forkompimda dan Pimpinan OPD Adakan Monev MBG
Berita Terkait
- Pembinaan Pelaku Usaha Pupuk dan Pestisida Bersubsidi : Perkuat Kepatuhan Hukum dan SDM di Purworejo0
- Pembinaan Agen dan Pangkalan Penyalur Gas LPG 3 Kg0
- Tingkatkan Ketepatan Data, DKUKMP Purworejo Selenggarakan Pembinaan Petugas Pemantau Harga Bapokting0
- DKUKMP Kab. Purworejo Laksanakan Pelayanan Tera Ulang di Dua SPBU0
- Dinas KUKMP Lakukan Verifikasi Data Pedagang Pasar Sepeda Kutoarjo0
- Tim Penilai Adipura Lakukan Pemantauan di Pasar Purworejo dan Pasar Baledono0
- DKUKMP Kabupaten Purworejo Gencarkan Pelayanan Sidang Tera Ulang di Tiga Pasar0
- SCM I Digelar, Kontraktor Siap Kejar Progres Pembangunan Fasum Pasar Purworejo0
- Verifikasi dan Validasi Data Pedagang Dalam Rangka Persiapan Migrasi Ke Sistem Pembayaran Retribusi Pasar Melalui E-Retribusi0
- Permohonan Pendampingan Hukum Pembangunan Fasilitas Umum Pasar Purworejo0
Berita Populer
- Dinas KUKMP Kab. Purworejo Membuka Posko Pendaftaran Banpres BPUM
- Jangan Lewatkan ! Even Purworejo Expo 2024 Dalam Rangka Hari Jadi Kabupaten Purworejo Ke 193
- Pendaftaran Menempati Kios/Los Pasar Baledono (Ulang)
- 32 UKM Purworejo Ikuti Peningkatan Manajemen Pengelolaan Usaha
- Rakor Bersama Koperasi UMKM Indonesia (KOIN)
- DINKUKMP Kab. Purworejo Adakan Lomba Menyanyi dan Mewarnai
- 32 Produk Peserta Inkubasi Bisnis Dipamerkan di Purworejo Spectacular Fair 2019
- Peluncuran Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) di BRI Cabang Purworejo
- Pendataan dan Verifikasi Data Penerima Bansos JPE Kepada Usaha Mikro di Pasar Butuh
- Pasar Grabag Mulai Melakukan Penarikan Retribusi Melalui E-Retribusi

Keterangan Gambar : Bupati, Wakil Bupati Bersama Forkompimda dan Pimpinan OPD Adakan Monev MBG
Purworejo - Bupati Purworejo bersama anggota Forkompimda, perangkat daerah terkait dan BPKP Perwakilan DIY lakukan briefing kepada tim Satgas MBG sebelum laksanakan monev di beberapa dapur SPPG. Terkait pengendalian inflasi yang menjadi parameter adalah kecukupan suplai dan harga komoditas bahan makanan untuk kebutuhan dapur SPPG.
Fokus monev tim pada kebersihan dapur, alat-alat, bahan makanan, sanitasi, proses distribusi dan higienisitas makanan.
Beberapa hal lain yang menjadi perhatian Bupati adalah bahwa program harus dilaksanakan sesuai standar, apabila ditemukan adanya pelanggaran terhadap standar supaya segera diambil tindakan dan melaporkan kepada Kantor SPPG Wilayah DIY-Jateng Selatan di Sleman.
Koordinasi lintas sektor agar dilakukan secara efektif untuk menjamin kelayakan MBG dikonsumsi anak-anak sasaran.
Pelaksanaan monev MBG dibagi dalam 2 tim, yakni :
Tim 1:
1. Ibu Bupati
2. Dandim Purworejo
3. Pj Sekda
4. Asisten Pemertintahan dan Kesra
5. Dinkesda
6. Dindkbud
7. Bagian Umum
8. Bagian Kesra
9. Bagian Hukum
10. Bagian Pemerintahan
11. Bagian Umum
12. Bagian Prokopim
Tim 2
1. Wakil Bupati
2. Kapolres
3. Kajari
4. Asisten Perekonomian Pembangunan
5. Kepala DLHP
6. Kepala Bakesbangpol
7. Kepala DPMPTSP
8. Kepala DKUKMP
9. Kabag Perekonomian
10. Bagian Umum
11. Bagian Kesra
12. Bagian Prokopim
13. BPK DIY
Adapun Dapur SPPG yang dimontoring antara lain :
1. Dapur SPPG Pangenjurutengan
2. Dapur SPPG Purwosari-Purwodadi
3. Dapur SPPG Ngombol
4. Dapur SPPG Kutoarjo
5. Dapur SPPG Kebongunung-Loano
6. Dapur SPPG Kroyo Lor
Hasil monitoring menunjukkan sebagian besar Dapur SPPG sudah memenuhi standar sebagaimana tersebut di atas, namun ada juga yang masih perlu dibenahi salah satunya sanitasi.