Kunjungan Ke Lapangan Dalam Rangka Pengembangan Bank Data Pelaku Ekspor-Impor

By DINKUKMP 12 Sep 2024, 22:08:40 WIB Kegiatan
Kunjungan Ke Lapangan Dalam Rangka Pengembangan Bank Data Pelaku Ekspor-Impor

Keterangan Gambar : Kunjungan Ke Lapangan Dalam Rangka Pengembangan Bank Data Pelaku Ekspor-Impor


Purworejo - Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Tengah pada Selasa (10/9/2024) melaksanakan kunjungan ke lapangan dalam rangka Pengembangan Bank Data Pelaku Ekspor-Impor, Market Brief, dan Analisa Perdagangan Internasional.

Kegiatan dilaksanakan dalam rangka memberikan informasi terkait produk potensial ekspor Jawa Tengah, serta melakukan kajian terkait potensi dan informasi pasar ekspor, regulasi, serta peluang dan strategi memasuki pasar internasional dengan komoditas yang menjadi fokus kajian adalah: Produk kayu dan barang dari kayu, produk dari logam, produk dari kulit, dan produk turunan kelapa.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment