Diseminasi Hasil Kajian Dampak Revitalisasi Pasar Rakyat

By DINKUKMP 12 Des 2023, 08:50:47 WIB Kegiatan
Diseminasi Hasil Kajian Dampak Revitalisasi Pasar Rakyat

Keterangan Gambar : Diseminasi Hasil Kajian Dampak Revitalisasi Pasar Rakyat


Purworejo – Dinas KUKMP Kab. Purworejo melalui Bidang SP3 pada Jumat (8/12/2023) menghadiri Pembahasan Hasil Kajian Dampak Revitalisasi Pasar Rakyat yang dilaksanakan oleh Tim Kajian dari Universitas Diponegoro Semarang yang dilaksanakan di Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Tengah di Semarang.

Berdasarkan analisis, rekomendasi yang bisa diberikan adalah peningkatan  fasilitas, pelatihan dan dukungan bisnis,diversifikasi produk, kolaborasi dan promosi,sistem keamanan yang lebih baik, peningkatan sistem pembayaran dan layanan antar belanjaan.

Rekomendasi dari Tim Kajian bertujuan meningkatkan kenyamanan dan efisiensi bagi pedagang, sekaligus menarik lebih banyak pembeli ke pasar.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment